Rabu, 26 Mei 2010

SURGA HATI

SURGA HATI

 

Tak sanggup kutahan tetes air mata

Saat kuberdiri ditanahmu yang suci

Tak henti memuji mulutmu ini berzikir

Saat ku melihat surga hati disini

                                              

Sejenak pandangi rumahmu yang indah

Tak pejamkan mata, Tak dapat ku bicara

Kuingin berlari tuk menggapaimu

Tak sabar tuk panjatkan doa padamu

 

Kuingin disini, ingin tetap disini

BIla kupulang nanti ijinkan ku kembali

Selalu ku kagumi pesonamu nan indah

Tiada yang lain selain kuasamu Tuhan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar